Detail Cantuman

EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI

EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI


RINGKASAN

Kondisi pembedahan merupakan suatu kondisi yang dapat menimbulkan
kecemasan pada setiap orang. Kecemasan dapat timbul ketika seseorang akan
dilaksanakan pembedahan, hal ini timbul karena adanya rasa takut akan
dilaksanakan tindakan operasi. Kecemasan merupakan respon adaptif yang terjadi
pada setiap orang karena akan dilakukan tindakan pembedahan. Tindakan
pembedahan di Indonesia menempati urutan 11 dari 50 penanganan penyakit
pertama di Rumah Sakit se Indonesia dengan pasien operasi sebanyak 1,2 juta jiwa.
Masalah kesehatan bagi masyarakat, salahsatunya kasus bedah. Hal ini merupakan
satu respon psikologis pasien yang mengalami bedah mayor dapat berupa
kecemasan. Respon psikologis karena tindakan pembedahan dapat berkisar dengan
cemas ringan, sedang, berat sampai panik tergantung setiap individu. Seseorang
terkadang tidak mampu mengontrol kecemasanyang dihadapi, sehingga dalam
tubuh terjadi disharmoni. Pasien pre-operatif yang mengalami tingkat kecemasan
tinggi, maka akan timbul respon maladaptif yang dapat menyebabkan terganggunya
fungsi fisiologis, dan mengganggu konsentrasi. Seorang yang cemas saat akan
operasi karena takut akan kematian dan kecacatan yang terjadi pada dirinya.
Upaya nonfarmakologis yang dilakukan untuk mengatasi kecemasan berupa

relaksasi lima jari, metode ini untuk mengalihkan perhatian dengan menekan jari-
jari tangan sambil menggambarkan atau membayangan sesuatu yang gembira.

Selain terapi genggam jari yang mempunyai fungsi yang sama yaitu terapi benson,
dimana terapi ini dapat dapat membuat otot rileks dan mengalihkan pada
kecemasan. Kondisi tubuh akan rileks, maka hormon kortisol dan adrenalin terjadi
penurunan sehingga menurunkan tekanan darah.
Tindakan edukasi yang dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan pada pasien
pre operasi terkait tehnik mengurangi kecemasaan saat menghadapi tindakan
operasi dengan tehnik relaksasi genggam jari dan benson.
Kata Kunci: kecemasan; tehnik genggam jari; tehnik benson; pre operasi


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Ns. Armi., S.Kep., M.Kep.dkk
Pengarang Ns. Lisbeth Pardede, S.Kep., M.Kep - Personal Name (Pengarang)
Ns. Nancy Susanita, M.Kep - Personal Name (Pengarang)
Ns. Yana Setiawan., M.Kep - Personal Name (Pengarang)
Ns. Armi., S.Kep., M.Kep. - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil PKM 77 2024
Subyek gangguan kecemasan
Klasifikasi PKM 77 2024
Judul Seri
GMD Laporan PKM
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
gangguan kecemasan

Citation

Ns. Lisbeth Pardede, S.Kep., M.Kep. (2024).EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga

Ns. Lisbeth Pardede, S.Kep., M.Kep.EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2024.Laporan PKM

Ns. Lisbeth Pardede, S.Kep., M.Kep.EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2024.Laporan PKM

Ns. Lisbeth Pardede, S.Kep., M.Kep.EDUKASI DAN PELATIHAN METODE MENURUNKAN KECEMASAN PRE OPERASI DENGAN TEKNIK GENGGAM JARI DAN BENSON DI RSUD KABUPATEN BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2024.Laporan PKM

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet