Detail Cantuman

KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI

KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI


ABSTRAK
Latar belakang: Prevalensi hipertensi di dunia meningkat dari 594 juta pada
tahun 1975 menjadi 1,13 miliar pada tahun 2015. Di Indonesia berdasarkan
pengukuran pada penduduk usia diatas 18 tahun sebanyak 658.201 (34,11%),
untuk prevalensi hipertensi pada Provinsi Jawa Barat sebesar 39,60%. Penanganan
hipertensi dengan non farmakologi yaitu Terapi Murottal Al-Qur,an karena
membantu merangsang otak untuk menghasilkan zat kimia yang disebut
neuropeptida sehingga menjadi rileks dan memperlambat detak jantung yang
dapat menurunkan tekanan darah.
Tujuan: Mampu menganalisis tentang penerapan intervensi Terapi Murottal AlQur’an untuk menurunkan tekanan darah pada pasien dengan hipertensi.
Metode: Karya tulis ini menggunakan pendekatan studi kasus yang dilakukan
pada tiga responden dengan rentang usia 25-55 tahun yang memiliki hipertensi,
tidak rutin minum obat hipertensi, beragama islam. Terapi Murottal Al-Qur’an
dilakukan selama 7 hari berturut-turut dengan durasi waktu 10 menit. Lokasi
penelitian dilakukan di RW 008 Kelurahan Margahayu Kota Bekasi.
Hasil: Pada penelitian ini didapatkan hasil penurunan tekanan darah sistolik dan
diastolik setelah dilakukan terapi sebesar 11 mmHg untuk tekanan darah sistolik
dan 8,3 mmHg untuk tekanan diastolik.
Kesimpulan: Penerapan Terapi Murottal Al-Qur’an berpengaruh terhadap
penuunan tekanan darah pada penderita hipertensi.


Kata Kunci : Hipertensi, Tekanan Darah, Terapi Murottal Al-Qur’an


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Marliana Dwi Setiani
Pengarang Marliana Dwi Setiani - Personal Name (Pengarang)
Ns. Renta Sianturi, S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.J - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ns. Joni Siahaan, S.Kep., M.Kep - Personal Name (Ketua Penguji)
Edisi Publish
No. Panggil KIAN 57 2023
Subyek Hipertensi
tekanan darah
Klasifikasi KIAN 57 2023
Judul Seri
GMD KIAN Pendidikan Profesi Ners
Bahasa
Penerbit Prodi Profesi Ners STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik


Citation

Marliana Dwi Setiani. (2023).KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi Profesi Ners STIKes Mitra Keluarga

Marliana Dwi Setiani.KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi Profesi Ners STIKes Mitra Keluarga,2023.KIAN Pendidikan Profesi Ners

Marliana Dwi Setiani.KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi Profesi Ners STIKes Mitra Keluarga,2023.KIAN Pendidikan Profesi Ners

Marliana Dwi Setiani.KIAN - ANALISIS PENERAPAN TERAPI MUROTTAL AL-QUR’AN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 008 KELURAHAN MARGAHAYU KOTA BEKASI(Publish).Bekasi:Prodi Profesi Ners STIKes Mitra Keluarga,2023.KIAN Pendidikan Profesi Ners

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet