Detail Cantuman

HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA

HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA


ABSTRAK
Latar Belakang: Usia bayi adalah waktu dimana usia dari awal kelahiran
0-12 bulan, pada masa ini terjadi suatu perkembangan fisiologis yang
terjadi yaitu pada fungsi eliminasi. Pada usia ini bayi mempunyai pola
berkemih dan defekasi yang masih berkembang, dan kegiatan ini umumnya
bersifat refleks dengan frekuensi 10-20 x sehari, hal ini membuat ibu
memutuskan untuk menggunakan disposable diapers dalam mengatasinya.
Alasan ibu menggunakan disposable diapers pada bayi karena kepraktisan
dan ibu tidak perlu banyak mencuci popok kotor, hal tersebut membuat ibu
tidak memikirkan efek negatif yang akan terjadi apabila penggunaan
disposable diapers terlalu lama dan tidak diperhatikan, gangguan
kesehatan pada kulit yang biasa terjadi pada bayi yaitu diaper rash.
Tujuan: penelitian ini dilakukan untuk melihat hubungan penggunaan
disposable diapers terhadap kejadian diaper rash pada bayi usia 0-12
bulan. Metode: Desain penelitian ini adalah cross sectional dengan
pemilihan Teknik sampling menggunakan total sampling sebanyak 80
responden dengan uji yang digunakan adalah chi square. Hasil:
berdasarkan analisis penelitian menunjukan adanya hubungan penggunaan
disposable diapers terhadap kejadian diaper rash pada bayi usia 0-12 bulan
di Kelurahan Karang Satria dengan nilai p-value > a sebesar 0,010.
Kesimpulan: Penggunaan disposable diapers berpengaruh dengan
kejadian diaper rash pada bayi usia 0-12 bulan di Kelurahan Karang Satria.
Kata kunci : Bayi, disposable diapers, diaper rash


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Seylin Ni’mah Amran
Pengarang Seylin Ni’mah Amran - Personal Name (Pengarang)
Ns. Yeni Iswari S.Kep., M.Kep., Sp. Kep.An - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ns. Ratih Bayuningsih, M,Kep - Personal Name (Ketua Penguji)
Edisi Publish
No. Panggil S1.KEP 290 2023
Subyek Bayi
Klasifikasi S1.KEP 290 2023
Judul Seri
GMD Skripsi S1 Keperawatan
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
Bayi

Citation

Seylin Ni’mah Amran. (2023).HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga

Seylin Ni’mah Amran.HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2023.Skripsi S1 Keperawatan

Seylin Ni’mah Amran.HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2023.Skripsi S1 Keperawatan

Seylin Ni’mah Amran.HUBUNGAN PENGGUNAAN DISPOSABLE DIAPERS TERHADAP KEJADIAN DIAPER RASH PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI KELURAHAN KARANG SATRIA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2023.Skripsi S1 Keperawatan

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet