Detail Cantuman

PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.

PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.


ABSTRAK
Pada masa pandemi gizi yang cukup sangat diperlukan oleh tubuh, terutama
mengkomsumsi vitamin C. Vitamin ini memiliki peranan penting bagi tubuh karena
berfungsi sebagai antioksidan. Vitamin C banyak ditemukan pada buah-buahan salah
satunya yaitu pada buah nanas. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kadar vitamin C
pada ekstrak kulit nanas menggunakan pelarut etanol 70% dan 96% dengan metode
spektrofotometri UV-Vis. Jenis penelitian yang dilakukan yaitu eksperimental. Metode
yang dilakukan berupa analisa kualitatif dengan uji warna vitamin C menggunakan
pereaksi KMnO4, dan analisa kuantitatif menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Hasil
Panjang gelombang maksimum vitamin C yang didapat yaitu 290 nm. Kurva baku
vitamin C didapatkan dengan persamaan regresi Y= 0,0057x + 0,3116 dengan nilai
korelasi (r) = 0,9981. Rata-rata kadar vitamin C dalam ekstrak etanol 70% adalah 3,902
mg/g, sedangkan rata-rata kadar vitamin C yang diperoleh dalam ekstrak etanol 96%
adalah 1,673 mg/g. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kadar vitamin
C yang lebih tinggi diperoleh pada ekstrak etanol 70%, hal ini terjadi karena perlarut
etanol 70% dapat menarik senyawa vitamin C lebih baik karena memiliki tingkat
kepolaran yang lebih tinggi.

Kata Kunci : vitamin C, kulit buah nanas (Ananas Comosus (L) Merr), spektrofotometri UV-Vis


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Ega Oktaviani
Pengarang Ega Oktaviani - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil S 125 2022
Subyek
Klasifikasi S 125 2022
Judul Seri
GMD Skripsi S1 Farmasi
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

Ega Oktaviani. (2022).PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga

Ega Oktaviani.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

Ega Oktaviani.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

Ega Oktaviani.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH NANAS (Ananas comosus (L.) Merr.) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis.(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet