Detail Cantuman

PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis

PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis


ABSTRAK
Tubuh manusia membutuhkan substansi yang penting seperti antioksidan yang dapat mencegah dan memperbaiki kerusakan sel-sel didalam tubuh akibat radikal bebas. Buah lemon merupakan salah satu buah yang bermanfaat sebagai antioksidan karena memiliki kandungan vitamin C. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kadar vitamin C pada ekstrak kulit lemon dengan menggunakan
pelarut etanol 70% dan 96%. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif eksperimental.

Metode penelitian yang dilakukan berupa analisa kualitatif yaitu uji warna vitamin C menggunakan perekasi KMnO4, dan analisa kuantitatif dengan menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Hasil panjang gelombang maksimum vitamin C yang diperoleh yaitu 290 nm. Kurva baku vitamin C
didapatkan dengan persamaan regresi Y = 0,0057x + 0,3116 dengan nilai korelasi (r) = 0,9981. Rata-rata kadar vitamin C yang diperoleh ekstrak etanol 70% adalah 5,69%, sedangkan ekstrak etanol 96% adalah 3,47%.

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ekstrak etanol 70% menghasilkan kadar vitamin C yang lebih besar karena pada pelarut etanol 70% memiliki sifat kepolaran yang sama
dengan senyawa vitamin C sehingga dapat menarik senyawa vitamin C yang dengan lebih baik.

Kata Kunci : Vitamin C, buah lemon (Citrus limon), variasi konsentrasi pelarut, spektrofotometri
UV-Vis. v


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Husniyyah Dwi Febriantika
Pengarang Husniyyah Dwi Febriantika - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil S 133 2022
Subyek
Klasifikasi S 133 2022
Judul Seri
GMD Skripsi S1 Farmasi
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

Husniyyah Dwi Febriantika. (2022).PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga

Husniyyah Dwi Febriantika.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

Husniyyah Dwi Febriantika.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

Husniyyah Dwi Febriantika.PENETAPAN KADAR VITAMIN C PADA EKSTRAK KULIT BUAH LEMON (Citrus limon) MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI PELARUT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-Vis(Publish).Bekasi:Prodi S1 Farmasi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Farmasi

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet