Detail Cantuman

PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022

PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022


Pendahuluan : Remaja merupakan salah satu individu yang dapat berisiko melakukan
perilaku seksual bebas karena terjadi proses perubahan fisik, psikologis, kognitif dan
kematangan fungsi reproduksi. Perubahan pada remaja berpengaruh terhadap perilaku
remaja. Edukasi kesehatan reproduksi diperlukan untuk meningkatkan pengetahuan dan
sikap remaja. Website merupakan media yang dapat digunakan dalam pendidikan
kesehatan guna mempermudah dan memperjelas informasi. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui pengaruh edukasi kesehatan reproduksi dengan website terhadap pengetahuan
dan sikap remaja di SMAN 3 Babelan Bekasi Tahun 2022.
Metode : Penelitian ini menggunakan metode pra-eksperiment dengan sampel sebanyak
227 orang dipilih dengan simple random sampling. Instrument pengumpulan data pada
variabel pengetahuan dan sikap berupa kuesioner pre-test dan post-test.
Hasil : Uji statistic menggunakan uji Wilcoxon signed rank test pada data pre-test dan
post-test pengetahuan menunjukkan hasil signifikasi dengan p (0,000) < α (0,05) yang
diartikan terdapat peningkatan pengetahuan responden sebelum dan setelah pendidikan
kesehatan reproduksi dengan website. Sedangkan pada pre-test dan pos-test sikap
menunjukkan hasil siginikasi dengan p (0,000) < α yang diartikan terdapat perbedaan
nilai sikap sebelum dan setelah edukasi kesehatan reproduksi dengan website.
Kesimpulan : Dapat disimpulkan ada pengaruh pendidikan kesehatan reproduksi dengan
website terhadap pengetahuan dan sikap remaja di SMAN 3 Babelan Bekasi Tahun 2022.

Kata kunci : media website, pengetahuan, edukasi kesehatan reproduksi, remaja, sikap


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab DIDA NURUL HUDA
Pengarang DIDA NURUL HUDA - Personal Name (Pengarang)
Ns. Edita Panjaitan, S.Kep., M.Kep. - Personal Name (Dosen Pembimbing 1)
Ns. Lina Herida Pinem, S.Kep., M.Kep - Personal Name (Ketua Penguji)
Edisi Publish
No. Panggil S 210 2022
Subyek
Klasifikasi S 210 2022
Judul Seri
GMD Skripsi S1 Keperawatan
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2022
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

DIDA NURUL HUDA. (2022).PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga

DIDA NURUL HUDA.PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Keperawatan

DIDA NURUL HUDA.PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Keperawatan

DIDA NURUL HUDA.PENGARUH EDUKASI KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN WEBSITE TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA DI SMAN 3 BABELAN BEKASI TAHUN 2022(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Keperawatan

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet