Detail Cantuman

TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA

TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA


Abstrak
Kanker paru adalah pertumbuhan sel-sel yang abnormal yang tidak terkendali yang
memulai di salah satu atau kedua paru-paru; biasanya sel-sel tersebut menutupi
saluran napas. Masalah yang sering timbul pada pasien dengan kanker paru adalah
nyeri dan sesak napas. Manajemen nyeri yang tepat diperlukan untuk menangani
respon nyeri. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh terapi musik & Deep
Breathing Exercise Terhadap Penurunan Nyeri pada Pasien Kanker Paru di RSUP
Persahabatan Jakarta. Desain penelitian menggunakan quasi experiment dengan nonequvalent
pretest-posttest with control group, pengambilan sampel dengan cara
random sampling menggunakan tehnik rundbeetwen . Jumlah sampel adalah 143
orang ( 22 orang kelompok kontrol dan 121 orang kelompok intervensi). Nyeri
diukur dengan Numeric Rating Scale ( NRS) dan Wong Baker Face. Uji statistik
menggunakan uji Wilcoxon dan Regresi Logistik Binary. Hasilnya ada pengaruh
yang signifikan terapi musik dan DBE terhadap penurunan nyeri pada pasien kanker
paru ( P value=0,000; α= 0,05). Terdapat hubungan antara jenis kelamin, stadium
kanker dan riwayat merokok terhadap tingkat nyeri. Hasil penelitian ini
merekomendasikan terapi musik & Deep Breathing Exercise sebagai intervensi
mandiri keperawatan untuk mengurangi nyeri kanker paru.

Kata Kunci : Terapi musik, Deep Breathing Exercise, kanker paru


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep
Pengarang Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil LPD 61 2016
Subyek
Klasifikasi LPD 61 2016
Judul Seri
GMD Laporan Penelitian Dosen
Bahasa
Penerbit Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2016
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik PROGRAM STUDI KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SINT CAROLUS JAKARTA

  Tags :

Citation

Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep. (2016).TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga

Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep.TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2016.Laporan Penelitian Dosen

Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep.TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2016.Laporan Penelitian Dosen

Ns. Aprillia Veranita, S.Kep., M.Kep.TESIS - PENGARUH TERAPI MUSIK & DEEP BREATHING EXERCISE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN KANKER PARU DI RSUP PERSAHABATAN JAKARTA(Publish).Bekasi:Prodi S1 Keperawataan STIKes Mitra Keluarga,2016.Laporan Penelitian Dosen

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet