HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN SUMBER VITAMIN B6 DAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KUALITAS TIDUR PADA SISWA SMAN 2 TAMBUN UTARA DI MASA PANDEMI COVID-19
Tidur merupakan salah satu kebutuhan manusia. Remaja seringkali tidak menyadari
bahwa dirinya memiliki masalah tidur. Berdasarkan data prevalensi gangguan tidur
pada remaja di Indonesia sebesar 63%. Gangguan tidur yang berlangsung dalam
jangka panjang dapat mempengaruhi kualitas hidup seperti rasa kantuk yang
berlebihan di siang hari dan sulit berkonsentrasi. Penelitian ini dilakukan dengan
tujuan untuk mengetahui hubungan antara frekuensi konsumsi makanan sumber
vitamin B6 dan aktifitas fisik dengan kualitas tidur pada siswa SMAN 2 Tambun
Utara di masa pandemi covid-19. Desain penelitian yang digunakan yaitu cross
sectional dan pengambilan respoden dengan Simple Random Sampling sebanyak 64
responden. Data diperoleh dengan FFQ, PAQ-A dan PSQI. Analisis data
menggunakan uji chi-square. Hasil uji statistik menunjukkan bahwa adanya
hubungan antara frekuensi konsumsi makanan sumber vitamin B6 terhadap kualitas
tidur (p-value<0,05) dan adanya hubungan antara aktifitas fisik dengan kualitas
tidur (p-value<0,05). Kesimpulan yang didapatkan yaitu adanya hubungan antara
frekuensi konsumsi makanan sumber vitamin B6 dan aktifitas fisik dengan kualitas
tidur pada siswa SMAN 2 Tambun Utara di Masa Pandemi Covid-19.
Kata kunci: Remaja, Frekuensi Konsumsi Vitamin B6, Aktifitas Fisik, Kualitas
Tidur
Detail Information
Bagian
Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH
Pengarang
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH - Personal Name (Pengarang)Arindah Nur Sartika, S.Gz., M.Gizi. - Personal Name (Ketua Penguji)Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi. - Personal Name (Penguji 1)
Edisi
Publish
No. Panggil
S 173 2022
Subyek
Klasifikasi
S 173 2022
Judul Seri
GMD
Skripsi S1 Gizi
Bahasa
Penerbit
Prodi S1 Gizi STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit
2022
Tempat Terbit
Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik
Citation
APA Style
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH . (2022).
HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN SUMBER VITAMIN B6 DAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KUALITAS TIDUR PADA SISWA SMAN 2 TAMBUN UTARA DI MASA PANDEMI COVID-19 (Publish).Bekasi:Prodi S1 Gizi STIKes Mitra Keluarga
Chicago Style
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH .
HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN SUMBER VITAMIN B6 DAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KUALITAS TIDUR PADA SISWA SMAN 2 TAMBUN UTARA DI MASA PANDEMI COVID-19 (Publish).Bekasi:Prodi S1 Gizi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Gizi
MLA Style
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH .
HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN SUMBER VITAMIN B6 DAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KUALITAS TIDUR PADA SISWA SMAN 2 TAMBUN UTARA DI MASA PANDEMI COVID-19 (Publish).Bekasi:Prodi S1 Gizi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Gizi
Turabian Style
FIRDHA SAFINAH NURROHMAH .
HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN SUMBER VITAMIN B6 DAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KUALITAS TIDUR PADA SISWA SMAN 2 TAMBUN UTARA DI MASA PANDEMI COVID-19 (Publish).Bekasi:Prodi S1 Gizi STIKes Mitra Keluarga,2022.Skripsi S1 Gizi