Detail Cantuman

Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi

Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi


Jurnal Pengabdian Masyarakat
I-Com: Indonesian Community Journal
Vol. 4 No. 3, September 2024, hlmn. 1736-1745
E-ISSN : 2809-2031 (online) | P-ISSN : 2809-2651 (print)

ABSTRAK
Promosi Kesehatan, termasuk promosi gizi di dalamnya, merupakan salah satu upaya untuk
mengoptimalisasi kesehatan lanjut usia (lansia). Tim pengabdi STIKes Mitra Keluarga melakukan
kegiatan promosi gizi dan kesehatan di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi. Sebanyak 6 orang
pengurus mengikuti penyuluhan gizi, 8 orang pengurus mengikuti penyuluhan aktivitas fisik lansia,
dan 7 orang lansia mengikuti sharing session dan penilaian status gizi. Terdapat peningkatan skor
secara signifikan pada pengetahuan gizi (p= 0.0195, uji Wilcoxon Signed Rank) sehingga dapat
dikatakan kegiatan pengetahuan berhasil meningkatkan pengetahuan terkait gizi. Namun, tidak
terdapat peningkatan pengetahuan aktivitas fisik secara signifikan (p= 0.3275, uji Wilcoxon Signed
Rank). Status gizi lansia sebagai berikut: 72% normal, 14% berat badan kurang, dan 14% berat badan
lebih.. Melalui kegiatan ini diharapkan dapat membantu upaya menjaga status gizi pada lansia.
Namun, upaya tersebut akan terasa lebih maksimal jika kegiatan pendampingan serupa dapat
dilakukan secara berkelanjutan.
Kata kunci: Promosi kesehatan; Gizi lansia; Edukasi gizi; Pengetahuan gizi


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab Arindah Nur Sartika, S.Gz., M.Gizi. dkk
Pengarang Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi. - Personal Name (Pengarang)
Arindah Nur Sartika, S.Gz., M.Gizi. - Personal Name (Pengarang)
Afrinia Eka Sari, S.TP., M.Si. - Personal Name (Pengarang)
Guntari Prasetya, S,Gz., M.Sc. - Personal Name (Pengarang)
Edisi Publish
No. Panggil PUB 264 2024
Subyek Promosi Kesehatan
gizi lansia
EDUKASI GIZI
Pengetahuan gizi
Klasifikasi PUB 264 2024
Judul Seri
GMD Publikasi Dosen
Bahasa
Penerbit Lintas Prodi - STIKes Mitra Keluarga
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Bekasi
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik Jurnal Pengabdian Masyarakat I-Com: Indonesian Community Journal Vol. 4 No. 3, September 2024, hlmn. 1736-1745 E-ISSN : 2809-2031 (online) | P-ISSN : 2809-2651 (print)


Citation

Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi.. (2024).Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi(Publish).Bekasi:Lintas Prodi - STIKes Mitra Keluarga

Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi..Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi(Publish).Bekasi:Lintas Prodi - STIKes Mitra Keluarga,2024.Publikasi Dosen

Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi..Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi(Publish).Bekasi:Lintas Prodi - STIKes Mitra Keluarga,2024.Publikasi Dosen

Tri Marta Fadhilah, S.Pd., M.Gizi..Promosi Gizi Dan Kesehatan Lansia di Panti Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi(Publish).Bekasi:Lintas Prodi - STIKes Mitra Keluarga,2024.Publikasi Dosen

 



Homepage Info

Welcome To REPOSITORY STIKES MITRA KELUARGA Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Koleksi

    No Librarian data yet